Jumat, November 14, 2025
  • Info Iklan
Parade.id
  • Login
No Result
View All Result
  • Home
  • Politik
  • Hukum
  • Pertahanan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Kesehatan
  • Opini
  • Profil
  • Lainnya
    • Gaya Hidup
    • Internasional
    • Pariwisata
    • Olahraga
    • Teknologi
    • Sosial dan Budaya
Parade.id
Home Nasional

Cerita Prabowo tetang Pemimpin yang Menyatukan Negeri

redaksi by redaksi
2022-12-17
in Nasional, Politik
0
Cerita Prabowo tetang Pemimpin yang Menyatukan Negeri

Foto: patung Toyotomi Hideyoshi, dok. ThoughtCo

0
SHARES
Share on FacebookShare on Twitter

Jakarta (parade.id)- Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto mengatakan, membaca sejarah tidak hanya tentang bangsa sendiri, melainkan juga sejarah dari bangsa-bangsa lain.

Ia pun menceritakan kisah sejarah dari seorang pemimpin yang mampu menyatukan bangsanya setelah ratusan tahun tercerai berai. Kisah ini berasal dari negara Jepang dengan tokohnya yang bernama Toyotomi Hideyoshi.

Related posts

Netty Aher Angkat Suara soal Meningkatnya Kasus Diabetes pada Anak

Dialog Bipartit Langkah Tepat, PHK Harus Jadi Opsi Terakhir

2025-11-13
Polri dan Strategi “Community Policing” dalam Mengamankan Program MBG

Polri dan Strategi “Community Policing” dalam Mengamankan Program MBG

2025-11-13

Toyotomi Hideyoshi adalah seorang panglima perang Jepang yang pada saat itu menghadapi musuhnya bernama Tokugawa Ieyasu. Suatu ketika Hideyoshi telah siap dengan pasukan yang akan menyerang pasukan yang dipimpin oleh Ieyasu.

“Namun karena keduanya benar-benar cinta terhadap tanah airnya, Jepang. Mereka berdua akhirnya bersepakat untuk berunding dan bernegosiasi,” Prabowo mulai bercerita, di akun Twitter-nya, Sabtu (17/12/2022).

Hideyoshi mengatakan, “Anda melihat tentara saya di belakang ini? Jumlah mereka puluhan ribu dan siap perang. Mereka berani dan handal di medan pertempuran. Saya juga melihat pasukanmu cukup banyak, mereka juga disiplin dan kuat.”

“Besok ada dua pilihan, ketika peperangan pecah dan salah satu di antara kita akan menjadi pemenang. Saya yakin, saya menang. Anda yakin, anda menang. Tapi siapa pun yang menang, akan menelan banyak korban”, ujar Hideyoshi.

“Pasukan Anda dan saya banyak dari pemuda-pemuda, mereka akan mati dan cacat. Orang tua mereka akan menangis, karena putranya mati di peperangan”, kata Hideyoshi.

“Kenapa kita harus berperang esok hari? Saya tahu anda cinta Jepang. Saya pun demikian. Anda mau persatukan Jepang, saya pun demikian. Marilah kita kerja sama untuk sama-sama mempersatukan Jepang.”

Tokugawa Leyasu pun sepakat dengan perkataan Hideyoshi, “Anda benar. Anak-anak Jepang ini hebat-hebat, setia dan masih muda.”

“Akhirnya pada saat itu, banyak orang tua yang tidak menangis karena melihat putra-putranya kembali ke rumah tanpa kurang satu pun,” kata Prabowo.

Dari secuplik cerita ini, menurut dia, kita dapat mengambil pelajaran, bahwa seorang pendekar hormat bukan berarti menyerah. Sopan bukan berarti meninggalkan perjuangan.

Justru, ia harus selalu mencari jalan yang damai, jalan yang baik, menempatkan kepentingan bangsa di atas segala-galanya.

“Seorang pendekar mampu mengalahkan perasaan pribadinya demi merawat persatuan kesatuan bangsa dan rakyatnya. Jadilah pribadi yang bermanfaat bagi lingkungan sekitar, karena sebaik-baiknya manusia adalah yang bermanfaat bagi orang lain.”

(Rob/parade.id)

Tags: #Jepang#Menhanpolitik
Previous Post

Sekum Muhammadiyah: Elit Tidak Perlu Mewacanakan Skenario Perpanjangan Masa Jabatan Presiden

Next Post

Sejumlah Orang Tolak Deklarasi Relawan Anies di Jakarta

Next Post
Sejumlah Orang Tolak Deklarasi Relawan Anies di Jakarta

Sejumlah Orang Tolak Deklarasi Relawan Anies di Jakarta

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Netty Aher Angkat Suara soal Meningkatnya Kasus Diabetes pada Anak

Dialog Bipartit Langkah Tepat, PHK Harus Jadi Opsi Terakhir

2025-11-13
Polri dan Strategi “Community Policing” dalam Mengamankan Program MBG

Polri dan Strategi “Community Policing” dalam Mengamankan Program MBG

2025-11-13
Koalisi Advokasi Bali untuk Demokrasi Kecam Aparat Menangani Massa Aksi Agustus

Koalisi Advokasi Bali untuk Demokrasi Kecam Aparat Menangani Massa Aksi Agustus

2025-11-12
Kompolnas Partai Buruh Tolak Gelar Pahlawan untuk Soeharto

Kompolnas Partai Buruh Tolak Gelar Pahlawan untuk Soeharto

2025-11-11
Sejarah Dijadikan “Permainan” Survei [KedaiKOPI] dalam Penetapan Soeharto sebagai Pahlawan Nasional

Sejarah Dijadikan “Permainan” Survei [KedaiKOPI] dalam Penetapan Soeharto sebagai Pahlawan Nasional

2025-11-11

YLBHI Kecam Penganugerahan Gelar Pahlawan untuk Soeharto

2025-11-11

Twitter

Facebook

Instagram

@paradeid

    The Instagram Access Token is expired, Go to the Customizer > JNews : Social, Like & View > Instagram Feed Setting, to refresh it.

Berita Populer

  • Kompolnas Partai Buruh Tolak Gelar Pahlawan untuk Soeharto

    Kompolnas Partai Buruh Tolak Gelar Pahlawan untuk Soeharto

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • PT BAT Instrumen Bank Internasional Diduga Beroperasi tanpa Lisensi, CBA Imbau Waspada

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Cara Cek dan Pihak Ketiga yang Terkoneksi dengan Akun Twitter

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Harlah ke-4 RBPI, Suarakan Hak Pengemudi Wujudkan Indonesia Emas 2045

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Polri dan Strategi “Community Policing” dalam Mengamankan Program MBG

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Tagar

#Anies #ASPEKIndonesia #Buruh #China #Cianjur #Covid19 #Covid_19 #Demokrat #Ekonomi #Hukum #Indonesia #Internasional #Jakarta #Jokowi #Keamanan #Kesehatan #Kolom #KPK #KSPI #Muhammadiyah #MUI #Nasional #Olahraga #Opini #Palestina #Pariwisata #PartaiBuruh #PDIP #Pendidikan #Pertahanan #Pilkada #PKS #Polri #Prabowo #Presiden #Rusia #RUUHIP #Siber #Sosbud #Sosial #Teknologi #TNI #Vaksin dpr politik

Arsip Berita

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Kontak
Email: redaksi@parade.id

© 2020 parade.id

No Result
View All Result
  • Home
  • Politik
  • Hukum
  • Pertahanan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Kesehatan
  • Opini
  • Profil
  • Lainnya
    • Gaya Hidup
    • Internasional
    • Pariwisata
    • Olahraga
    • Teknologi
    • Sosial dan Budaya

© 2020 parade.id

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In